Bayern Munchen lolos ke final liga champions 2011-2012 setelah mengalahkan Real Madrid di semi final lewat drama adu pinalti. di leg 1 Bayern menang 2-1 kemudian di leg 2 Bayern dan Madrid bermain dengan skor 1-2 agregat pun menjadi 3-3 hingga babak perpanjangan waktu berakhir.
Chelsea lolos ke final liga champions 2012 di semi final mengalahkan juara bertahan barcelona, di leg 1 chelsea menang dengan skor 1-0 dan kemudian di leg 2 berhasil menahan seri barcelona dengan skor 2-2.
Bayern Munchen dan Chelsea akan memperebutkan Piala/Juara Liga Champions 2011-2012, siapakah yang akan menjadi juara Liga Champions 2011-2012...?
Berdasarkan folling yang saya adakan di blog ini saat babak semifinal berlansung terjadi kebalikan 100%. dari 146 orang yang bersedia vott hanya 8 orang yang memilih Bayern Munchen atau sebesar 5.48%.
Chelsea memiliki 15 orang yang vott atau 10.27%
Madrid Memiliki 48 oarang yang vott atau 32.88%
Sedangkan Barcelona memiliki 75 orang yang vott atau 51.37%
Jadi prediksi saya yang jadi juara Liga Champions musim ini adalah Bayern Munchen, sebuah klub yang tidak di bangga-banggakan, dengan skor 2-0
Bagaimana menurut teman-teman..?
Final Liga Champions musim ini 2011-2012 akan di selenggaran di Stadion Allianz Arena, jerman yang merupakan markan Bayern Munchen Pada tanggal 19 Mei 2012 waktu setempat atau 20 Mei 2012 jam 01:45 wib
Berikut beberapa fakta kedua klub di Liga Champions musim ini.
Pertandingan Bayern Munchen Di Liga Champions 2012 :
15 September 201 Villarreal 0 - 2 Bayern München
28 September 2011 Bayern München 2 - 0 Manchester City
19 Oktober 2011 Napoli 1 - 1 Bayern München
03 November 2011 Bayern München 3 - 2 Napoli
23 November 2011 Bayern München 3 - 1 Villarreal
08 Desember 2011 Manchester City 2 - 0 Bayern München
23 Febuari 2012 Fc Basel 1 - 0 Bayern München
14 Maret 2012 Bayern München 7 - 0 Fc Basel
29 Maret 2012 Olympique de Marseille 0 - 2 Bayern München
4 April 2012 Bayern München 2 - 0 Olympique de Marseille
18 April 2012 Bayern Munchen 2 – 1 Real Madrid
26 April 2012 Real Madrid Vs Bayern Munchen 2-1 (1-3)
Pertandingan Chelsea Di Liga Champions 2012 :
14 September 2011 Chelsea 2 - 0 Bayer Leverkusen
29 September 2011 Valencia 1 - 1 Chelsea
20 Oktober 2011 Chelsea 5 - 0 Genk
2 Nopember 2011 Genk 1 - 1 Chelsea
24 Nopember 2011Bayer Leverkusen 2 - 1 Chelsea
7 Desember 2011 Chelsea 3 - 0 Valencia
22 Febuari 2012 Napoli 3 - 1 Chelsea
15 Maret 2012 Chelsea 4 - 1 Napoli
28 Maret 2012 Benfica 0 - 1 Chelsea
5 April 2012 Chelsea 2 – 2 Benfica
19 April 2012 Chelsea 1 – 0 Barcelona
25 April 2012 Barcelona 2 – 2 Chelsea
Prediksi Susunan Pemain Bayern Munchen Vs Chelsea :
Bayern Munchen : 1-Manuel Neuer, 17-Jerome Boateng, 21-Philipp Lahm, 13-Rafinha, 7-Franck Ribery, 10-Arjen Robben, 44-Anatoliy Tymoshchuk, 25-Thomas Mueller, 31-Bastian Schweinsteiger, 39-Toni Kroos, 33-Mario Gomez.
Cadangan : 22-Jorge Butt, 26-Contento, 23-Danijel Pranjic, 11-Ivica Olic,
Absen : 28-Holger Badstuber, 27-David Alaba, 30-Luis Gustavo Diaz. (akumulasi kartu)
Chelsea : 1-Peter Cech, 3-Ashley Cole, , 5-Michael Essien, 17-Bosingwa, 8-Frank Lampard, 12-John Mikel Obi, 24-Gary Cahill, 15-Malouda, 21-Salomon Kalou, 10-Juan Mata, 10-Didier Drogba.
Cadangan: 22-Ross Turnbull, 9-Fernando Torres, 23-Daniel Sturridge'
Absen : 2-Branislav Ivanovic, 7-Ramires, 16-Raul Meireles. (akumulasi kartu)
26 Jhon Terry. (kartu merah)
David Luiz (Cedera)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Terima Kasih atas komentar teman-teman
Dilarang mengunakan segala bentuk link, kata-kata kasar, menyinggung teman dll karena itu merupakan SPAM.
Apabila ada kata SPAM komentar akan saya hapus